• RDM
  • Kamis, 29 September 2011

    VISI, MISI dan TUJUAN MA AL-MA'RUF MARGODADI

    VISI
    TERWUJUDNYA MA AL-MA'RUF SEBAGAI
    "MADRASAH YANG MEMILIKI KOMITMEN PADA KESEMPURNAAN (KEUNGGULAN)

    MISI
    1. MEMBENTUK PESERTA DIDIK YANG IKHLAS DAN BERAKHLAKUL KARIMAH SEPANJANG AJARAN AGAMA ISLAM.
    2. MENYIAPKAN PESERTA DIDIK MAMPU BERSAING DIPERGURUAN TINGGI NEGERI DAN SWASTA.
    TUJUAN
    1. Mampu mengamalkan ajaran agama Islam di masyarakat
    2. Peningkatan hasil pembelajaran
    3. Terwujudnya pendidikan berbasis ketrampilan
    4. Mampu bersaing di perguruan tinggi
    5. Terwujudnya madrasah yang bersih indah dan nyaman
    6. Tersedianya sara dan prasarana yang memadai
    7. Peningkatan partisipasi  masyarakat terhadap madrasah
    Comments

    MA. Al-Ma'ruf Margodadi

    Kepala Madrasah

    MA Al-Ma'ruf adalah sebuah Madrasah Aliyah yang setingkat dengan Sekolah Menengah Atas (SMA) yang bercirikhaskan Agama Islam .